Tuesday, 14 October 2014

Efek Alkohol Terhadap Sperma


Jika ingin mempunyai kualitas sperma yang baik. Kurangilah konsumsi Alkohol secara berlebihan. Konsumsi alkohol yang berlebihan dapat merugikan kesehatan sperma. Alkohol jika dikonsumsi jumlah besar bisa membunuh sel-sel sehat yang menghasilkan sperma dan membuat jumlahnya lebih sedikit dan bentuk sperma abnormal. Selain itu alkohol juga bisa merusak fungsi testis sehinga membuat kualitas sperma tidak cukup matang.

Oleh karena itu kurangilah konsumsi alkohol berlebihan agar kualitas sperma jadi lebih baik.

About the Author

Anonymous

Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

Post a Comment

 
Tau.? © 2015 - Designed by Templateism.com | Distributed By Blogger Templates